Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) Tenaga Kependidikan Departemen Matematika: Pemanfaatan AI dalam Pengembangan Media Sosial dan Google Forms untuk Pelayanan Publik di Desa Wanarata, Pemalang

Pada hari Senin, 2 September 2024, Tenaga Kependidikan dari Departemen Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) UGM, melaksanakan kegiatan Pengabdian kepada Masyarakat (PkM) di Desa Wanarata, Pemalang. Tim PkM Desa Wanarata Pemalang ini beranggotakan Prof. Imam Solekhudin, M.Si., Ph.D., Vemmie Nastiti Lestari, S.Si., M.Sc., Sudarmanto, Wira Kurniawan, S.E., Eki Listyorini, S.E., Sukir Widodo, Emiliana Sunaryani Y. dan Karyati, A.Md.AP. ... 

selanjutnya

Himatika UGM Gelar Seminar Laboratorium Aljabar: Kenalkan Mahasiswa pada Laboratorium di Departemen Matematika

Yogyakarta, 24 Agustus 2024 – Himpunan Mahasiswa Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA), Universitas Gadjah Mada (UGM) sukses menggelar Seminar Laboratorium Aljabar sebagai bagian dari rangkaian acara MathWise 2024. Seminar ini berlangsung di Auditorium Lantai 7 FMIPA UGM dan dihadiri oleh mahasiswa Program Studi S-1 Matematika. ... 

selanjutnya

Himatika UGM Sukses Gelar Seminar PKM MathWise 2024: Dorong Mahasiswa Matematika untuk Berinovasi.

Yogyakarta, 24 Agustus 2024 – Himpunan Mahasiswa Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA), Universitas Gadjah Mada (UGM) sukses menggelar Seminar Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) MathWise 2024 dengan tema “Unraveling Mathematical Mysteries – Your First Step into the World of Science! with Laboratories and PKM”. Acara ini dilaksanakan di Auditorium Lantai 7 FMIPA UGM dan dihadiri oleh puluhan mahasiswa departemen matematika. ... 

selanjutnya

Pusat Kajian Kriptografi dan Keamanan Siber FMIPA UGM Gelar Workshop Kriptografi dan Keamanan Siber

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam (FMIPA) Universitas Gadjah Mada, melalui Pusat Kajian Kriptografi dan Keamanan Siber mengadakan Workshop Kriptografi dan Keamanan Siber di Alana Hotel Yogyakarta pada 22 Juli 2024. Kegiatan ini bertujuan mempererat kerja sama antara Pusat Kajian Kriptografi dan Keamanan Siber FMIPA UGM dengan PT Analis Forensik Digital dan PT Analis Keamanan Siber, sejalan dengan upaya mendukung Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs). ... 

selanjutnya

DEMOMATIKA Seri 6 Berlangsung Sukses dengan Antusiasme Peserta

Yogyakarta, 4 September 2024 – Departemen Matematika, Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam, Universitas Gadjah Mada (FMIPA UGM), kembali menggelar acara DEMOMATIKA Seri 6 yang dilaksanakan secara hybrid pada hari ini. Acara ini menghadirkan dua pembicara yang merupakan dosen dari FMIPA UGM: Made Benny Prasetya, S.Si., M.Sc. dan Ivonne Martin, S.Si., M.Sc., Ph.D.. Dengan topik yang sangat menarik dan relevan di bidang matematika terapan, acara ini berhasil menarik perhatian para peserta, baik yang hadir secara daring maupun luring. ... 

selanjutnya

Sosialisasi Surat Keterangan Pendamping Ijazah (SKPI) dan Pengembangan Soft Skill Mahasiswa melalui AKSIOMA 2024

Rabu, 28 Agustus 2024, Program Studi Magister Matematika Departemen Matematika FMIPA UGM mengadakan kegiatan sosialisasi mengenai Surat Keterangan Pendamping Ijazah (SKPI) dan pengembangan soft skill mahasiswa. Acara ini berlangsung di Ruang 320 Gedung S2/S3 FMIPA lantai 3 dan dihadiri oleh Pengelola Prodi Magister Matematika, admin prodi, dan mahasiswa Prodi Magister Matematika angkatan tahun 2024. ... 

selanjutnya

Workshop Evaluasi Ketercapaian CO-PLO Program Pascasarjana Departemen Matematika FMIPA UGM 2024

Evaluasi ketercapaian Course Outcomes dan Program Learning Outcomes (CO-PLO) di Program Pascasarjana (Prodi Magister dan Doktoral) Departemen Matematika FMIPA UGM merupakan bagian penting dari upaya peningkatan kualitas pendidikan di institusi tersebut. Evaluasi ini biasanya dilakukan untuk memastikan bahwa capaian pembelajaran yang telah dirumuskan dalam kurikulum dapat dicapai oleh dosen dan mahasiswa secara efektif. Hal ini sejalan dengan Tujuan Pembangunan Berkelanjutan (SDGs) Nomor 4: Pendidikan Berkualitas, yang mendorong pendidikan inklusif dan berkualitas serta mendukung kesempatan belajar seumur hidup bagi semua. ... 

selanjutnya

Mahasiswa Departemen Matematika UGM Raih Prestasi di Kompetisi Python-Based Data Analysis 2024

Mahasiswa Departemen Matematika Universitas Gadjah Mada (UGM) kembali mengukir prestasi gemilang di ajang kompetisi nasional. Dalam Lambung Mangkurat Statistics Competition 2024 yang mengusung lomba Python-Based Data Analysis (PYSTA), dua mahasiswa UGM berhasil meraih posisi teratas. Mahardi Nalendra Syafa (Statistika 2022) berhasil meraih Juara 1 sekaligus penghargaan Best Code Quality, sementara Gian Lucky Saputra (Statistika 2021) berhasil meraih Juara 2. Prestasi ini menjadi kebanggaan tersendiri bagi Departemen Matematika UGM, yang senantiasa mendukung mahasiswanya untuk berkompetisi di tingkat nasional dan internasional. ... 

selanjutnya

#MatematikaBangga: Mahasiswa Matematika UGM Menorehkan Prestasi di Nacoesta 2024

Mahasiswa Departemen Matematika Universitas Gadjah Mada (UGM) kembali membuktikan keunggulannya dalam ajang kompetisi nasional. Pada National Competition of de Estadisticas (Nacoesta) 2024 yang diselenggarakan oleh Universitas Muhammadiyah Semarang, tim UGM berhasil meraih prestasi gemilang dengan meraih juara pada kategori infografis dan esai. ... 

selanjutnya